Cara Setting Kamera Laptop Agar Terang Dengan Mudah

Kamera Laptop

Cara Setting Kamera Laptop Agar Terang Dengan Mudah


Pandemi beberapa tahun kemarin menuntut kebanyakan orang untuk melakukan kegiatan apapun di rumah termasuk bekerja dan bersekolah. Kamera laptop menjadi salah satu item penting yang dibutuhkan ketika melakukan kegiatan tersebut. Tahukah Anda bagaimana cara setting kamera laptop agar terang.


Ya, beberapa orang mungkin banyak yang menanyakan hal ini karena kebanyakan laptop belum didukung dengan kamera yang apik. Padahal dengan kamera yang cerah, interaksi dan komunikasi yang dilakukan secara online akan terasa lebih nyaman. Pada artikel ini akan dibahas bagaimana cara Anda untuk menyetting kamera laptop agar bisa terang.


Tips Menyetting Kamera Laptop Agar Terang


Berikutcara Setting kamera laptop agar jernih dan terang.

 

Baca Juga : 

 

Cara setting melalui webcam


Anda pasti sudah tahu bahwa aplikasi kamera yang ada pada laptop bernama webcam. Nah cara pertama yang bisa Anda lakukan untuk menyetting kamera adalah melalui aplikasi ini. Caranya Anda bisa klik menu pengaturan pada webcam lalu klik menu dropdown.


Setelah itu pilih webcam dan Anda bisa mengatur pencahayaan yang tertampil pada informasi pada menu tersebut. Anda bisa mengatur kontras dan cahaya pada menu yang disediakan dan Anda bisa menggeser kursor ke kanan agar kecerahan kamera meningkat atau menggeser ke kiri supaya kecerahannya berkurang. Jika sudah diatur Anda bisa klik menu OK.

 

Baca Juga : Daftar Aplikasi Penghasil Uang 50rb - 100rb perhari

 

Bersihkan Kaca Kamera (Webcam)


Tips selanjutnya agar kamera laptop Anda bisa terang ketika sedang Zoom adalah Anda bisa membersihkan kaca kamera dengan memakai minyak kayu putih. Tips lainnya Anda juga bisa menggunakan aplikasi dari pihak ketiga agar kamera Anda bisa cerah.


Baca Juga : 3 Cara Membobol Sandi Wifi dengan Cepat 

 

Jangan lupa juga untuk memilih tempat dengan pencahayaan yang cukup agar ketika Zoom dan tersorot kamera, wajah Anda bisa terlihat jelas. Tips selanjutnya Anda juga bisa melakukan pengaturan ulang kamera laptop Anda dan tingkatkan kontras ataupun pencahayaannya.


Itulah beberapa cara setting kamera laptop agar terang beserta tips yang bisa Anda lakukan. Kini Anda sudah tidak bingung lagi bagaimana cara menyiasati agar wajah Anda bisa terlihat jelas walaupun menggunakan kamera laptop.

Posting Komentar untuk "Cara Setting Kamera Laptop Agar Terang Dengan Mudah"